Kidung
PPK 32 Ku Bernyanyi Tentang Yesus
Why Do I Sing about Jesus
Jml bait: 0
PPK 31PPK 33
1
Hatiku penuhlah girang
Yesus tlah slamatkanku
Puji muliakan nama Hu
yang sucikan hatiku.
Ku bernyanyi tentang Yesus
bagiku Ia terindah
Ialah Tuhan Mukhalisku
mati untuk daku.
2
Tengah sgala manusia
Ialah yang terindah
Sgala rahmat anugerah
semua pemberianNya.
3
Ia sungguh setiawan
pelindungku yang kukuh
Meski ombak bergelombang
sandar Dia takkan goncang.
Referensi Aransemen :
PPK 31PPK 33