Kidung
NP 112 Ku Dis'lamatkan!
Saved, Saved!
Jack P. Scholfield, 0 Jack P. Scholfield, 0
Jack P. Scholfield, 0
Jml bait: 0
NP 111NP 113
1
Sahabat baik aku dapatkan,
Pengasih yang setia;
KurniaNya ingin kubritakan:
Sungguhlah indah rahmatNya.
Ya, ku dislamatkan!
Ya, ku disucikan!
Aku senang hidupku tlah menang,
Ku dislamatkan!
2
Bebas hidup dari hukuman;
Ku girang tak terpri;
Lengan Allahku perlindungan;
PimpinanNya kuikuti.
3
Di waktu hati sedih kelam,
Dengarlah suaraNya:
"Kuantar pulang agar tentram;
Nikmati hidup di surga."
Referensi Aransemen :
NP 111NP 113