1
Masyurkan Rajamu, dan sembahlah Dia;
Angkatlah suaramu, bernyanyi bergemar.
Bernyanyilah, dengan hati bergemar memuji Dia!
2
Kristus memerintah, kasih-Nya besarlah;
Ia basuh dosaku, Ia bertakhta tinggi.
3
Kristus Yesus Tuhan, takhta-Nya kekallah;
Kunci krajaan maut, dibrikan pada-Nya.