Kidung
KPPK 345 Meski Sedikit, Ia Berkenan
Little is Much, When God Is in It
Jml bait: 0
KPPK 344KPPK 346
1
Ladang yang sudah menguning, adakah yang menuai?
Dengar Tuhan memanggilmu, bekerjalah bagi-Nya.
Meski sedikit, Ia berkenan, snantiasa bekerjalah;
Bila kau mau diutus-Nya, mahkota-Nya menunggu.
2
Di tempat yang Tuhan utus, tak ada yang mau pergi;
Namun Ia kan memakaimu, dan takkan lupakanmu.
3
Sampai peperangan usai, kan tibalah ajalku;
Ia kan menyambut hamba-Nya, "Masuklah, o, anak-Ku."
Referensi Aransemen :
KPPK 344KPPK 346