Kidung
KPPK 253 Di Bawah Sayap Tuhan
Under His Wings
Jml bait: 0
KPPK 252KPPK 254
1
Ku bernaung, di bawah sayap Tuhan,
diserang badai pun ku tak takut,
iblis menyerang kan mengalahkanku,
di bawah sayap-Nya ku amanlah.
Ku naung, di bawah sayap-Nya, ku amanlah selalu,
tiada yang dapat pisahkan ku dari kasihnya Tuhanku.
2
Ku bernaung, di bawah sayap Tuhan,
sungguh hangat dan lembut rasanya,
musuh menyerang dan ku ditolong-Nya,
di bawah sayap-Nya ku senanglah.
3
Ku bernaung, di bawah sayap Tuhan,
hingga awan lenyap terang datang,
Dia membawaku ke tempat yang tinggi,
ku memuji Dia yang Mahamulia.
Referensi Aransemen :
KPPK 252KPPK 254