1
Tegaklah salib-Nya, Haleluya! Haleluya!
Menahan serangan, Haleluya! Haleluya!
Kuasa maut menggeram, burmi jadi seram,
salib takkan redam, Haleluya buat salib.
Haleluya! Haleluya! Haleluya buat salib,
Haleluya! Haleluya! Tetap menang salib-Nya.
2
Masyhurkan salib-Nya, Haleluya! Haleluya!
Ke seluruh dunia, Haleluya! Haleluya!
Anugrah-Nya nyata, melalui salib-Nya,
yang menebut kita, Haleluya buat salib.