Kidung
KLIK 298 Pimpin Aku
Jml bait: 0
KLIK 297KLIK 299
1
Pimpin aku dari jerat dosaku
Pimpin masuk kandang Hu
Aku lemah lelah
Oh Tuhan kuatkanku
Jalanlah di sisiku
Tuhan kusesat
bagai domba terhilang
Ku berdosa padaMu
Aku tak dapat berdoa oh Tuhan
Tuhan pimpin aku pulang
Referensi Aransemen :
KLIK 297KLIK 299