Kidung
KLIK 216 Segala Puji Baginya
Jml bait: 0
KLIK 215KLIK 217
1
Segala puji bagiNya
Di takhta yang mulia
Yang sudah membri putraNya
Kepada dunia
Puji namaNya
Puji namaNya
Mari pujilah namaNya
Puji namaNya
Puji namaNya
Mari puji namaNya
2
Oh nama Yesus
Mulai di alam semesta
Malaikat trus memujiNya
Di sorga yang baka
Referensi Aransemen :
KLIK 215KLIK 217