Kidung
KK 91 Umatku, Bertobatlah
Ernest Mariyanto, 1991,, 0 Marcelinus Hidayat Ranteallo, 0
Marcelinus Hidayat Ranteallo, 0
Jml bait: 0
KK 90KK 92


1.
Umat-Ku, bertobatlah, Aku kan datang segera;
baruilah imanmu, dan segarkan hidupmu.
2.
Yesus, mohon ampun-Mu, kami bersalah pada-Mu.
Dalam kata dan peri kami ingkar tak henti.
3.
Karna cinta kasih-Mu, kami tetap Engkau rengkuh;
dalam duka dan sedih Kau penolong yang setia.

Syair: Ernest Mariyanto, 1991,
bait ke-1 berdasarkan Wahyu 2
Lagu: Marcelinus Hidayat Ranteallo, 1991

Referensi Aransemen :
KK 91

Cross Reff :
KK 90KK 92