Kidung
KK 495 Bila Topan K'ras Melanda Hidupmu
Count Your Blessings / When upon Life's Billows
Johnson Oatman Jr, 1897 Edwin Othello, 1897
Edwin Othello, 1897
Yamuger, 1978
Es 2 MM 170
Jml bait: 4
Style: TopChartCountry
KK 494
1
Bila topan kras melanda hidupmu,
bila putus asa dan letih lesu,
berkat Tuhan satu-satu hitunglah,
kau niscaya kagum oleh kasihNya.
Reff
Berkat Tuhan, mari hitunglah,
kau kan kagum oleh kasihNya.
Berkat Tuhan mari hitunglah,
kau niscaya kagum oleh kasihNya.
2
Adakah beban membuat kau penat,
salib yang kaupikul menekan berat?
Hitunglah berkatNya, pasti kau lega
dan bernyanyi trus penuh bahagia!
Reff
3
Bila kau memandang harta orang lain,
ingat janji Kristus yang lebih permai;
hitunglah berkat yang tidak terbeli
milikmu di sorga tiada terperi.
Reff
4
Dalam pergumulanmu di dunia
janganlah kuatir, Tuhan adalah!
Hitunglah berkat sepanjang hidupmu,
yakinlah, malaikat menyertaimu!
Reff
 


Referensi Aransemen :
KK 495 KK 495

Cross Reff :
KC 252 KJ 439

Reff Style : TopChartCountry ; MM 170

Reff Chord : KK 495
Chord KK 495
KK 494