Kidung
KK 36 Mari, Bernyanyi Sertaku
Come on Along with Me and Sing
Doris M. Steinhart, 0 Doris M Steinhart, 0
Doris M Steinhart, 0
Yamuger, 0
la=d 4/4 MM 92
Jml bait: 0
KK 35KK 37


Mari, bernyanyi sertaku, nyaringkan Haleluya, Amin.
Mari, bersoraklah, muliakanlah Tuhanmu.
Mari, berdoa sertaku, yakinlah Tuhan Yesus hadir.
Dia selamanya Sumber karunia. Pujilah!
Pujilah atas karya-Nya, pujilah Dia yang menang.
Sang Bapa, Putra, Roh Kudus, pujilah.
Mari gembira sertaku: kitalah anak-anak Allah
dan ahli waris-Nya dalam Putra-Nya. Pujilah!

Syair: Come on Along with Me and Sing, Doris M. Steinhart, 1976
terj. Yamuger, 1987
Lagu: Doris M. Steinhart, 1976



Referensi Aransemen :
KK 36

Cross Reff :
KMM 43

Reff Chord : KK 36
Chord KK 36
KK 35KK 37