Kidung
GB 274 Ketika Tuhan Yesus Di Kaesarea
Jml bait: 0
GB 273GB 275
1
Ketika Tuhan Yesus di Kaesaria Filipi,
kepada murid murid, Tuhan Yesus pun bertanya:
"Menurut orang banyak siapakah Aku ini?"
Jawaban Simon Petrus oleh kuasa Roh Kudus.
Ya, Yesus, Kaulah Tuhanku!
Ku mengaku Kau Mesias dari Allah Bapa.
Ya, Yesus, Kaulah Tuhanku,
Kau Mesias, Anak Allah!
2
Gereja di seluruh dunia dan segala abad;
di dalam menghadapi penyiksaan dan hambatan,
dilanda perpecahan oleh paham yang berbeda,
Gereja tidak goyah dalam pengakuannya.
Referensi Aransemen :
GB 273GB 275