Kidung
BN 713 Tuhan Bimbing Hambamu
Togu Au O Tuhanki
Jml bait: 0
BN 712BN 714
1
Tuhan bimbing hambaMu dalam perjalanku
Akan jauhlah seteru bila Kau dekat s’lalu
Yesus, Tuhan, jalan sulit dan gelap
Agar ‘ku tak tersesat, pegang tanganku erat
2
Saat ombak menderu menerpa perahuku
Tuhan melindungiku hilang rasa takutku
Yesus, Tuhan, jalan sulit dan gelap
Agar ‘ku tak tersesat, pegang tanganku erat
3
Bimbing aku Tuhanku sampai badai berlalu
Kuatkanlah hatiku sampai ‘ku di SurgaMu
Yesus, Tuhan, jalan sulit dan gelap
Agar ‘ku tak tersesat, pegang tanganku erat
Referensi Aransemen :

Cross Reff :
BN 712BN 714