1
Hai Anak Yang Maha Kudus, ‘ku sujud di hadapanMu
Bersorak-sorai hatiku, bersorak-sorai hatiku
2
Kau Anak Yang Maha Kudus, yang lahir di kandang kumuh
Kau datang untuk menebus, Kau datang untuk menebus
3
Berbahagia umatMu yang menerima damaiMu
Berdiamlah di hatiku, berdiamlah di hatiku