Kidung
BN 496 Sion Tempat Perhentian
Sion Paradiananta
Jml bait: 0
BN 495BN 497
1
Sion tempat perhentian, sirna rasa cemasmu
Tuhan Yesus t’lah bersabda: damai, damai bagimu
2
Dan tenangkan pikiranmu, telah datang Rajamu
Hanya yang terus menunggu dengan Yesus bertemu
3
Masa lalu kau tinggalkan, songsong masa depanmu
Apapun yang kau inginkan, mohon pada Tuhanmu
Referensi Aransemen :

Cross Reff :
BN 495BN 497