Kidung
BN 190 Sungguh Girang Hatiku
Las Rohangku Situtu
Jml bait: 0
BN 189BN 191
1
Sungguh girang hatiku pada Yesus Tuhanku
Yang mencari manusia, melepaskan dari dosa
Manusia yang sesat akan dis’lamatkan-Nya
2
Sungguh girang hatiku pada Yesus Tuhanku
Memberikan kehidupan bagiku yang mau binasa
Dosakupun ditebus oleh Yesus Penebus
3
Sungguh girang hatiku kar’na janji Allahku
Mewariskan harta Surga bagi orang yang setia
Dan berbakti selalu pada Yesus Penebus
Referensi Aransemen :

Cross Reff :
BN 189BN 191