1
Datanglah kepada Yesus, yang letih lesu
Di sisi-Nya makin tulus hatimu
2
Pandang di kayu salib-Nya, obat penyembuh
Yesus mati disalibkan gantimu
3
Ukur betapa besarnya kasih sayang-Nya
Penebusmu mengorbankan nyawa-Nya
4
Penghiburan, pengampunan, kehidupanmu
Semuanya diberikan padamu
5
Yesus tau kerinduanmu dan deritamu
Kuat dan ketahananmu, Dia tau